PT Mark Dynamics Indonesia Tbk merupakan salah satu perusahaan yang berbasis di Indonesia yang utamanya bergerak dalam bidang manufaktur hand former.
Produk Perusahaan utamanya diekspor ke pabrik manufaktur sarung tangan nitril dan getah karet di Malaysia, Thailand, China dan Vietnam.
Saat ini, PT Mark Dynamics Indonesia, Tbk membuka lowongan kerja di kota Medan, Sumatera Utara untuk posisi berikut ini:
Quality Manager
Deskripsi Pekerjaan:
Memastikan bahwa produk yang dihasilkan telah memenuhi standar kualitas yang ditetapkan
Mengelola aktivitas quality control yang ada di lapangan untuk memastikan proses produksi mendukung pencapaian standar yang diharapkan
Melakukan analisa data produksi dan data quality untuk mengajukan improvement di proses produksi
Kualifikasi:
Sarjana dari jurusan Teknik Kimia ataupun Kimia, dengan pengalaman minimal 8 tahun dimana 3 tahunnya sebagai Asisten Manager, Superintendent, atau Manager di perusahaan manufaktur di bidang yang terkaik
Detil, teliti, analytical thinking yang baik, serta memiliki kemampuan memimpin yang mumpuni
Mampu belajar dengan cepat, memiliki kemampuan problem solving dan decision making yang baik
Kemampuan bahasa Inggris yang cukup
Lokasi kerja di Tanjung Morawa, Deli Serdang
Jika anda berminat untuk memenuhi kualifikasi diatas, Silahkan
DAFTAR ONLINEBaca Berita Terupdate berikut ini:
Warning: Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun. Pastikan lowongan pekerjaan di situs resminya atau pun social medianya yang valid.
0 Saran & Kritik
Posting Komentar
Tujuan anda kesini ?