Salah satu sekolah swasta yang ada di wilayah Tangerang Selatan, Banten sedang membutuhkan banyak sumber daya manusia baru bertalenta di bidang pendidikan.

Bagi Anda yang memiliki visi terhadap pendidikan dan lingkungan hidup, dibuka kesempatan berkarir dalam lowongan kerja Sekolah Alam Bintaro, Tangerang Selatan ini.

Posisi pekerjaan yang ditawarkan dalam lowongan kerja Sekolah Alam Bintaro, yaitu:

#1 Guru TK dan SD
Kriteria kandidat untuk pekerjaan ini, yaitu:
Latar belakang pendidikan pelamar kerja minimal S-1 / S-2 segala jurusan, dikhususkan bagi yang jurusan Eksakta

#2 Guru SMP
Kualifikasi kandidat:
Latar belakang pendidikan minimal S-1 / S-2 dari jurusan Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Pendidikan Sosial, Science, Ekonomi / Bisnis

#3 Staf Keuangan
Kriteria kandidat:
Lulusan D-3 / SMK jurusan Ekonomi / Akuntansi

#4 Shadow Teacher
Kualifikasi pelamar, yaitu:
Minimal lulusan SMA / SMK

#5 Administrasi
Kriteria lowongan meliputi:Latar belakang pendidikan SMA / SMK jurusan Administrasi
Menguasai Ms. Office dengan baik

#6 Media
Kualifikasi kandidat yaitu:
Latar belakang SMA / SMK Multimedia
Menguasai desain grafis dengan baik
Memahami photo dan video editing

#7 Security
Pendidikan minimal SMA
Pengalaman sebagai keamanan minimal 1 tahun
Persyaratan Umum untuk semua posisi pekerjaan di atas, yaitu:
Dapat membaca Al Quran dengan baik
Tidak merokok
Menggunakan jilbab (bagi perempuan)
Mencintai dunia anak dan memiliki kepedulian terhadap pendidikan anak
Memiliki visi dan cinta terhadap lingkungan
Berani dan siap untuk melakukan kegiatan outdoor (outbond, camping, survival)
Dapat bekerja di dalam tim
Menguasai bahasa Inggris (bagi pekerjaan GURU)
Sehat secara jasmani dan rohani
Memiliki pengalaman organisasi
brosur informasi lowongan kerja sekolah alam bintaro
Brosur informasi lowongan kerja Sekolah Alam Bintaro

Bagi Anda yang tertarik dan memenuhi kualifikasi di salah satu posisi pekerjaan yang ditawarkan dalam lowongan kerja Sekolah Alam Bintaro, Tangerang Selatan di atas, segera kirimkan berkas lamaran kerja Anda.

Pengiriman berkas lamaran berupa:
Surat lamaran
CV / Resume
Pas foto 3×4
Fotokopi KTP
Fotokopi ijazah dan transkip nilai
Kirimkan lamaran kerja Anda via email ke: sdm.sabin@gmail.com Atau dapat mengirimkan lamaran kerja via pos ke alamat berikut:
Sekolah Alam Bintaro
Jl. Pondok Pucung Raya No.88 Rt.01/01 Bintaro Sektor IX, Kelurahan Pondok Pucung
Kecamatan Pondok Aren, Tangerang Selatan 15229
No. Telp: (021) 745 2888 / 0817 640 2886
Cantumkan kode posisi pekerjaan di ujung kanan surat lamaran Anda.

Berkas lamaran kerja Anda diterima paling lambat 30 Juni 2018. Informasi lowongan kerja Sekolah Alam Bintaro ini valid dan bersumber langsung dari laman website resmi di www.sekolahalambintaro.sch.id.



👇👇👇 Baca Juga 👇👇👇