PT Asuransi Jasa Indonesia atau disingkat Asuransi Jasindo adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang asuransi. Pembentukan PT Asuransi Jasa Indonesia (Persero) merupakan bagian penting dari perjalanan sejarah bangsa dan tanah air Indonesia. Sejarah tersebut bermula pada tahun 1845 ketika dilaksanakannya nasionalisasi atas NV Assurantie Maatschappij de nasionalisasi atas NV Assurantie Maatschappij de Nederlander, sebuah perusahaan Asuransi Umum milik kolonial Belanda, dan Bloom Vander, perusahaan Asuransi Umum Inggris yang berkedudukan di Jakarta. Saat ini Asuransi Jasindo memiliki jaringan pelayanan yang terdiri dari 74 Kantor Cabang yang berlokasi di seluruh Indonesia dan 1 kantor cabang di luar negeri. 

Management Trainee
Jurusan:
  1. Akuntansi
  2. Manajemen Pemasaran
  3. Manajemen Bisnis
  4. Manajemen Keuangan
  5. Ilmu Komunikasi
  6. Teknik Sipil
  7. Teknik Mesin
  8. Teknik Elektro
  9. Teknik Industri
  10. Sistem Informasi
  11. Statistik
  12. Matematika
  13. Teknologi Pertanian

Persyaratan:
  • Pria dan Wanita
  • Pendidikan Minimal S1/D-IV dengan tahun kelahiran maksimal 1991 (usia maksimal 26 tahun per 31 Desember 2017)
  • Syarat IPK S1 minimal 2.75
  • Kemampuan berkomunikasi baik dan mampu berbahasa Inggris baik lisan & tulisan
  • Berpenampilan menarik dan bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia dengan menandatangani perjanjian ikatan dinas
  • Belum menikah & bersedia untuk tidak menikah selama 1 tahun
  • Perguruan Tinggi Negeri minimal terakreditasi B
  • Perguruan Tinggi Swasta minimal terakreditasi A

Pelaksana Umum
Jurusan:
  • Akuntansi
  • Manajemen
  • Manajemen Asuransi
  • Administrasi Asuransi & Aktuaria
  • Administrasi Keuangan & Perbankan
  • Teknik Sipil
  • Teknik Mesin
  • Teknik Elektro
  • Teknik Industri

Persyaratan:
  • Pria dan Wanita
  • Pendidikan D-III dengan tahun kelahiran maksimal 1994 (usia maksimal 23 tahun per 31 Desember 2017)
  • Syarat IPK minimal 2.75
  • Kemampuan berkomunikasi baik dan mampu berbahasa Inggris baik lisan & tulisan
  • Berpenampilan menarik dan bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia dengan menandatangani perjanjian ikatan dinas
  • Belum menikah & bersedia untuk tidak menikah selama 1 tahun
  • Perguruan Tinggi Negeri minimal terakreditasi B
  • Perguruan Tinggi Swasta minimal terakreditasi A

Pelaksana Outsourcing (khusus untuk tenaga Outsourcing Jasindo)
Persyaratan:
  • Pria dan Wanita
  • Pendidikan Minimal D-III dengan tahun kelahiran maksimal tahun 1988 (usia maksimal 30 tahun per 31 Desember 2017)
  • Syarat IPK minimal 2.75
  • Kemampuan berkomunikasi baik dan mampu berbahasa Inggris baik lisan & tulisan
  • Berpenampilan menarik dan bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia dengan menandatangani perjanjian ikatan dinas
  • Masa kerja efektif sebagai outsourcing Jasindo minimal 1 tahun
  • Perguruan Tinggi Negeri minimal terakreditasi B
  • Perguruan Tinggi Swasta minimal terakreditasi A

Pendaftaran:
Pendaftaran dilakukan secara online melalui LINK INI

Jadwal Pendaftaran:
  • Online Application: 13-21 Januari 2018
  • Pengumuman Hasil Online Application: 26 Januari 2018
  • Assesment Tahap 1 (online assessment): 28 Januari 2018
  • Pengumuman Assesment Tahap 1: 31 Januari 2018
  • Pelaksanaan Asesment Tahap 2 (Online Interview): 1 Februari 2018 dan 5-6 Februari 2018

Informasi:
Jika Anda memiliki pertanyaan teknis atau kendala terkait cara pengisian online application, silahkan menghubungi Call Center kami di: 0878 8910 0544 (tidak menerima SMS & pesan text) Senin - Jumat (08.30 - 17.00 WIB)

Sumber:





👇👇👇 Baca Juga 👇👇👇