Posisi:
Persyaratan:
- Warga Negara Indonesia;
- Berusia paling Tinggi 35 tahun terhitung tanggal 1 Februari 2018;
- Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa;
- Memiliki lntegritas yang tinggi terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia;
- Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum yang tetap, karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan;
- Tidak pernah diberhentikan tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil atau sebagai pegawai swasta;
- Tidak berkedudukan sebagai Caton Pegawai Negeri Sipil atau Pegawai Negeri Sipil dan/atau tidak sedang menjalani perjanjian/kontrak kerja/ikatan dinas pada instansi/lembaga lain, baik instansi/lembaga pemerintah maupun swasta;
- Mempunyai kualifikasi pendidikan, kecakapan, keahlian dan keterampilan yang diperlukan;
- Berkelakuan baik;
- Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba
- Membuat surat pernyataan tidak menjadi Dosen Tetap pada Perguruan Tinggi di luar Institut Seni Budaya Indonesia Aceh (belum memiliki NIDN) bermaterai Rp. 6.000,- (format download disini);
- Berpendidikan minimal S2 (Magister) dari Perguruan Tinggi yang terakreditasi oleh BAN-PT minimal B;
- Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) S2 minimal 3,00 (skala 4);
- Komunikatif, mampu berkomunikasi dengan baik, dan dapat membangun tim kerja;
- Memiliki kecakapan, keahlian dan keterampilan penunjang serta kompetensi yang sesuai dengan bidang tugasnya. (lampirkan bukti pendukung, jika ada).
Dokumen Pendaftaran:
- Permohonan ditujukan kepada Rektor Institut Seni Budaya Indonesia Aceh dengan melampirkan:
- Jabatan yang dilamar dan Kualifikasi Akademik sesuai formasi di sudut kanan atas amplop;
- Surat Lamaran Kerja yang ditujukan kepada Rektor Institut Seni Budaya Indonesia Aceh;
- Daftar Riwayat Hidup;
- Fotocopy ljazah dan Transkrip pendidikan terakhir (sesuai formasi) yang dilegalisir oleh pejabat yang berwenang;
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP);
- Pas foto berwarna terbaru ukuran 3×4 cm masing-masing sebanyak 2 (dua) lembar;
- Surat pernyataan bebas narkoba bermaterai Rp. 6.000,-;
- Surat pernyataan tidak pernah dihukum bermaterai Rp. 6.000,-.;
- Surat pernyataan tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat bermaterai Rp. 6.000,-.
- Surat pernyataan tidak berkedudukan sebagai CPNS/PNS dan/atau tidak sedang menjalani perjanjian/kontrak kerja/ikatan dinas pada instansi/lembaga lain, baik instansi lembaga pemerintah maupun swasta bermaterai Rp. 6.000,-. (contoh terlampir)/ download;
Pendaftaran:
Surat lamaran beserta dokumen lamaran tersebut diatas bisa dikirimkan ke:
Jadwal Pendaftaran:
- Pendaftaran dan Seleksi administrasi mulai tanggal 22 Desember 2017 s.d. 09 Januari 2018;
- Pengumuman hasil seleksi administrasi tanggal 13 Januari 2018;
- Tes Kompetensi Dasar tanggal 15 Januari 2018;
- Pengumuman tes kompetensi dasar 16 Januari 2018;
- Tes Kompetensi Bidang tanggal 17 Januari 2018;
- Pengumuman hasil tes Kompetensi Bidang 18 Januari 2018;
- Tes Kemampuan Mengajar dan Wawancara 19 Januari 2018
- Pengumuman hasil Tes Kemampuan Mengajar dan Wawancara 22 Januari 2018;
- Psikotes 23 Januari 2018;
- Pengumuman kelulusan Akhir tanggal 25 Januari 2018.
SUMBER
0 Saran & Kritik
Posting Komentar
Tujuan anda kesini ?