Bank Syariah Mandiri merupakan salah satu  lembaga perbankan di Indonesia. Bank Syariah Mandiri didirikan pada tahun 1955. Perusahaan ini merupakan bank syariah yang terbesar dan terkemuka di Indonesia, dalam perjalanannya BSM (Bank Syariah Mandiri) menguasai market perbankan syariah nasional terbesar pada segmennya. Bank ini beberapa kali berganti nama, yang awalnya bernama Bank Industri Nasional hingga terakhir kali berganti nama menjadi Bank Syariah Mandiri pada tahun 1999. Perusahaan ini memiliki beberapa perusahaan afiliasi termasuk salah satunya PT Mandiri AXA General Insurance. BSM memberikan perhatian besar terhadap pengelolaan Human Capital. Hal ini tercermin dengan adanya berbagai metode perekrutan diantaranya adalah:

Magang / Intership Coding Programmer untuk mahasiswa / siswa (freelance)
Persyaratan:
  • Kandidat harus memiliki minimal SMU, Diploma, Sarjana, Ilmu Komputer / Teknologi Informasi, Teknik (Komputer / Telekomunikasi),
  • Sains & Teknologi atau yang setara.
  • Skill yang dibutuhkan: JavaScript, Java, Structured Query Language (SQL), Java Beans, WebSphere, J2EE.
  • Tidak ada pengalaman kerja yang dibutuhkan.
Pendaftaran dilakukan secara ONLINE





👇👇👇 Baca Juga 👇👇👇